puisi cinta - cinta abadi



cinta menimbulkan kepedian,,
dimana ada cinta, kepedian tak pernah jauh darinya,
karna cinta itu sendiri adalah kepedian.

cinta menemani hati kita,,
melukai hati kita,,
dan menyembuhkan hati yg terluka,,

dan memang benar,,
bahwa dlm tiap kisah cinta,
tak pernah ada akhir yg bahagia,,
sebab cepat atau lambat,,
walau cinta itu tetap abadi,,
pada akhirnya nanti,,
salah satu pihak pasti akan pergi lebih dahulu ,,
meninggalkan kekasih hatinya ,,
dalam kepedian dan duka-cita...
Tags:

Related Posts

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar